07 - Waspada dari Ghuluw (berlebihan)
Last updated
Was this helpful?
Last updated
Was this helpful?
Ustadz Dr. Abdullah Roy, M.A حفظه لله تعالى
Waspada dari ghuluw (berlebihan) terhadap para Rasul alaihimussalam, seperti menganggap beliau mengetahui yang ghaib atau mensifati beliau dengan sifat-sifat ketuhanan dan Allah ﷻ melarang Ahlu kitab dari sikap ghuluw dengan firman-Nya yaitu:
Dan Rasulullah ﷺ telah melarang kita untuk mengikuti langkah-langkah mereka, beliau ﷺ bersabda:
Dan diantara bentuk ghuluw adalah
Orang-orang Nashrani mengatakan ‘Isa anak Allah,
Orang Yahudi mengatakan ‘Uzair adalah anak Allah
Allah ﷻ berfirman:
Padahal para Rasul عَلَيهِ السَّلَامُ tidak memiliki sedikitpun sifat Rububiyah dan Uluhiyah yaitu sifat-sifat ketuhanan mereka tidak mengetahui yang ghaib kecuali setelah diberi tahu oleh Allah ﷻ.
Allah ﷻ berfirman:
Dan mereka juga tidak bisa memberikan manfaat dan mudharat kecuali dengan kehendak Allah.
Allah ﷻ berfirman: